Rabu, 29 April 2015

Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Wakil Presiden Jusuf Kalla membuka Musyawarah Rencana Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) Tahun 2015, yang berlangsung di Hotel Bidakara, Jakarta, Rabu (29/4) pagi. Saat mengawali sambutannya, Presiden Jokowi menyinggung pertanyaan yang diajukan Wakil Presiden Jusuf Kalla mengenai Tari Sama yang disajikan panitia Musrenbangnas. “Pak JK (panggilan akrab Jusuf Kalla, red) bisik pada saya kok ngga tabrakan ya? Padahal tariannya itu dinamis dan cepat, dan antara satu dengan yang lainnya kelihatannya terorganisir, terkonsolidasi sekali, sehingga kecepatan itu betul-betul menyatu,” ujarnya. Soal terorganisir, terkonsolidasi, dan kecepatan itu menginspirasi Presiden Jokowi untuk mengajak jajaran pemerintahan, mulai dari Kementerian/Lembaga (K/L), pemerintahan provinsi, dan pemerintahan kabupaten/kota dalam melaksanakan pembangunan.#Indonesia,#DkiJakarta,#JakartaPusat,#HotelBidakara,#MusrenBangnas,#MusyawarahRencanaPembangunanNasional,#Jokowidodo,#SalamTigaJari,#KabinetKerja,#Kerjakerjakerja,#pemerintahan.

Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Wakil Presiden Jusuf Kalla membuka Musyawarah Rencana Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) Tahun 2015, yang berlangsung di Hotel Bidakara, Jakarta, Rabu (29/4) pagi. Saat mengawali sambutannya, Presiden Jokowi menyinggung pertanyaan yang diajukan Wakil Presiden Jusuf Kalla mengenai Tari Sama yang disajikan panitia Musrenbangnas. “Pak JK (panggilan akrab Jusuf Kalla, red) bisik pada saya kok ngga tabrakan ya? Padahal tariannya itu dinamis dan cepat, dan antara satu dengan yang lainnya kelihatannya terorganisir, terkonsolidasi sekali, sehingga kecepatan itu betul-betul menyatu,” ujarnya. Soal terorganisir, terkonsolidasi, dan kecepatan itu menginspirasi Presiden Jokowi untuk mengajak jajaran pemerintahan, mulai dari Kementerian/Lembaga (K/L), pemerintahan provinsi, dan pemerintahan kabupaten/kota dalam melaksanakan pembangunan.#Indonesia,#DkiJakarta,#JakartaPusat,#HotelBidakara,#MusrenBangnas,#MusyawarahRencanaPembangunanNasional,#Jokowidodo,#SalamTigaJari,#KabinetKerja,#Kerjakerjakerja,#pemerintahan.

A photo posted by defna nobirianto putra (@defnaputra) on

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silakan Di Komen gan ,.. baris yang rapi yaa